Penyebab komedo adalah karena di dalam tubuh terdapat zat-zat berbahaya yang merusak sel-sel di tubuh yang disebut dengan radikal bebas. Sel-sel kulit yang mati yang belum tergantikan dengan sel baru ini akan menumpuk di permukaan kulit dan menutupi pori-pori. Agar regenerasi sel berjalan dengan cepat dan lancar, air putih dapat membantu proses tersebut. Air putih yang cukup setiap hari bisa membantu tubuh mengeluarkan toksin yang mengganggu reproduksi sel, oleh karena itu jaga tubuh Anda agar selalu tetap bersih dari dalam dengan banyak mengkonsumsi air putih minimal 8 gelas per hari. |
Cara ini sangat mudah, Anda cukup masukkan sebutir putih telur ke dalam mangkok lalu kocok hingga berbusa. Setelah itu oleskan putih telur di area hidung sebagai cara ampuh menghilangkan komedo hitam dan putih di hidung. Kemudian tutup hidung dengan tisu atau kapas, tunggu hingga kering lalu angkat dan lihatlah komedo yang berhasil terangkat. |
Madu dikenal dapat membuat kulit wajah menjadi lebih cantik dan bahan yang sangat populer untuk dijadikan masker. Madu juga bisa digunakan untuk mengatasi komedo di hidung dengan cara mengambil beberapa sendok madu lalu panaskan dalam wajah. Setelah sedikit hangat dan tidak terlalu kental, angkat madu kemudian oleskan di hidung pada area yang berkomedo. Setelah kira-kira 20 – 30 menit bilas wajah dengan air suhu kamar dan keringkan dengan handuk. |
Ambil air panas dalam mangkuk yang agak besar dan tambahkan sedikit garam. Lalu tundukan kepala Anda tepat di atas mangkuk agar terkena uap panasnya, agar uap panas maksimal mengenai wajah tutupi kepala Anda dengan handuk. Uapi wajah selama kurang lebih 10 menit untuk melancarkan peredaran darah di sekitar wajah agar tidak mudah terkena komedo. Menguapi wajah juga berguna untuk membuka pori-pori dan melembutkan wajah sehingga mudah untuk dibersihkan dari kotoran. |
Cara ampuh menghilangkan komedo hitam dan putih di hidung yang terakhir adalah dengan menempelkan es batu ke hidung selama beberapa menit. Sebelum menempelkan es batu ke wajah, terlebih dahulu cuci muka dengan sabun muka agar kotoran pada pori-pori bisa hilang. Setelah wajah kering, kecilkan pori-pori yang membesar dengan es batu. |
Jika pori-pori besar sudah lama mengganggumu dan kamu ingin tahu cara terbaik untuk mengecilkan pori-pori, yuk, baca terus artikel ini!
18 September 2024Banyak hal yang bisa mengatasi jerawat sehingga tidak meninggalkan bekas jerawat. Cari tahu cara paling ampuh untuk mengatasi jerawat!
12 July 2024Karena peeling adalah treatment yang high maintenance, ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum dan sesudah mengambil treatment ini!
9 July 2024Chemical peeling dikenal sebagai treatment yang ampuh dalam mengatasi berbagai keluhan kulit, inilah ‘do’s and don’ts’ yang perlu diperhatikan.
31 May 2024